Banjir (Air Pasang laut)
Bencana Alam
Nama Bencana | Banjir (Air Pasang laut) |
Jenis Bencana | Bencana Alam |
Penyebab Bencana | Banjir |
Tahun | 2021 |
Tanggal | Minggu, 05 Desember 2021 S/d 06 Desember 2021 |
Jam | 06:00 WIB |
Status Lahan / Pemukiman | |
Titik Koordinat | |
Kecamatan | BENGKALIS |
Desa/Kelurahan | PENAMPI |
Perkiraan Luas Lokasi (Ha) | |
Upaya/Respon | Melakukan koordinasi dan Pemantauan di Wilayah Desa Penampi kecamatan bengkalis |
Unsur yang Terlibat | Pusdatin BPBD Kec.Bengkalis |
Kerugian | |
Perkiraan Kerugian (Rp) | 0 |
Jumlah Rumah | 120 |
Jumlah KK Mengungsi | KK |
Jumlah KK Tidak Mengungsi | 120 KK |
Jumlah Meninggal | Orang |
Ketinggian Air (Khusus Banjir) | 70 cm |
Kronologi Kejadian | Minggu 05 Desember 2021 pada pukul 06.00 Wib telah terjadi pasang laut yang merendam Desa Penampi di Kecamatan Bengkalis tinggi air rata-rata 40 cm s/d 70 cm, di sertai dengan hujan berkasitas sedang dengan durasi +- 3 Jam berbeda-beda di masing wilayah Desa Kec.Bengkalis, setelah berkoordinasi bersama pihak Pemdes, Babinsa, Bhabinkamtibmas di masing-masing Desa terdampak Banjir Air pasang jumlah rumah yang terendam banjir 120 KK/Jiwa di Desa Penmapi Kec.Bengkalis, untuk wilayah Kec.Bengkalis. Tim tidak bisa menjangkau Seluruh wilayah Desa yang terdampak banjir pasang, di karnakan jarak tempuh yang tidak bisa di jangkau dalam waktu 1 hari, dan dari hasil pantauan pada pukul 15.00 Wib air sudah mulai surut di beberapa wilayah Desa di Kec.Bengkalis |
Peralatan | |
Foto Kejadian | |
Status | SIAGA |
Proses | SELESAI |
Cetak Kembali |