Kebakaran Hutan dan lahan

Bencana Alam

Nama BencanaKebakaran Hutan dan lahan
Jenis BencanaBencana Alam
Penyebab BencanaKarhutla
Tahun2021
TanggalJumat, 05 Maret 2021 S/d 06 Maret 2021
Jam08:10 WIB
Status Lahan / Pemukiman Masyarakat
Titik Koordinat Jln. Sri Pulau , RT.05/RW.06, (1.43828, 102.397383)
KecamatanBANTAN
Desa/KelurahanKEMBUNG BARU
Perkiraan Luas Lokasi (Ha) 0.5
Upaya/Respon

BPBD 

Polri 

TNI

DAMKAR 

MPB/MPA desa 

Masyarakat 

Unsur yang Terlibat

BPBD 3 Orang

Polri 5 orang

TNI 5

DAMKAR 8 orang

MPB/MPA desa 10 orang

Masyarakat 15 orang

Kerugian 'lahan Kebun tanaman kelapa dan Kelapa sawit
Perkiraan Kerugian (Rp)0
Jumlah Rumah
Jumlah KK Mengungsi KK
Jumlah KK Tidak Mengungsi KK
Jumlah Meninggal Orang
Ketinggian Air (Khusus Banjir)
Kronologi Kejadian

Telah terjadi kebakaran lahan -+ pada pukul 08.00 wib pagi tadi sumber api yang tidak diketahui asalnya, petugas yang tergabung dari beberapa unsur segera melakukan pemadaman agar kepala api tidak melebar dan kepala api dapat dipadamkan dan dilanjutkan dengan pendinginan pada tumpukan tumpukan terbakar pada lahan perkebunan kelapa dan kelapa sawit tersebut,agar titik asap benar benar hilang, kemungkinan pendinginan akan dilanjutkan besok dengan kondisi sumber air yang terbatas 

Petugas telah Melakukan Pemadaman pada titik yang masih terdapat kepala api dan dilanjutkan dengan pendinginan di titik yang yang sudah terbakar dan masih meninggalkan titik asap

 

 

 

PeralatanPolri -mini straker 1 unit yang bisa digunakan dikarenakan kondisi air terbatas -Selang 8 Roll -nozle 1 buah MPA Desa - mini straker 1 unit - selang 6 roll - nozle 1 buah Damkar Bantan - mesin pemadam 1 unit - selang 8 roll - nozle 1 buah
Foto Kejadian
StatusSIAGA
ProsesSELESAI
Cetak Kembali