Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bengkalis

Jl.Ahmad Yani Bengkalis
Phone / Email : (0766) 2620261 / [email protected]


Data Bencana

Nama BencanaPENEMUAN MAYAT
Jenis BencanaBencana Sosial
Penyebab BencanaKorban Tenggelam dan Kejadian Lainnya
Tahun2021
TanggalKamis, 30 Desember 2021 S/d 30 Desember 2021
Jam11:30 WIB
Status Lahan / Pemukiman -
Titik Koordinat 1.487556, 102.481139
KecamatanBANTAN
Desa/KelurahanPAMBANG BARU
Perkiraan Luas Lokasi (Ha) -
Upaya/Respon

Evakuasi dilakukan oleh BPBD, POLRI, PEMDES PAMBANG BARU, DAN MASYRAKAT

Unsur yang Terlibat

BPBD, POLRI, PEMDES PAMBANG BARU, DAN MASYRAKAT

Kerugian
Perkiraan Kerugian (Rp)0
Jumlah Rumah
Jumlah KK Mengungsi KK
Jumlah KK Tidak Mengungsi KK
Jumlah Meninggal 1 Orang
Ketinggian Air (Khusus Banjir)
Kronologi Kejadian

telah Ditemukan Mayat dilokasi Pantai Desa Pambang Baru tanpa identitas, yang bermula mayat tersebut ditemukan secara tidak sengaja oleh Masyarakat setempat, lalu masyarakat tersebut melapor ke masyarakat lainnya untuk diteruskan laporannya ke pihak yang berwajib untuk dilakukan evakuasi, dan Laporan tersebut masuk ke BPBD sekitar -+ Pukul 11.30 wib, dan tim rescue BPBD langsung bergerak ke Lokasi untuk melakukan evakuasi, dan evakuasi telah dilakukan bersama pihak Kepolisian, Pemdes pambang baru, dan masyarakat, dan mayat tersebut dibawa Ke RSUD BENGKALIS untuk dilakukan tindakan lanjutan

PeralatanMOBIL AMBULANCE BPBD 1 UNIT, KANTONG MAYAT 2 LEMBAR, MASKER, DAN SAMPUL TANGAN KARET
Foto Kejadian
StatusSIAGA
ProsesSELESAI