Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bengkalis

Jl.Ahmad Yani Bengkalis
Phone / Email : (0766) 2620261 / [email protected]


Data Bencana

Nama BencanaKebakaran Hutan dan Lahan
Jenis BencanaBencana Alam
Penyebab BencanaKarhutla
Tahun2021
TanggalJumat, 05 Maret 2021 S/d 07 Maret 2021
Jam17:15 WIB
Status Lahan / Pemukiman MILIK MASYARAKAT
Titik Koordinat Perbatasan Desa Pelkun/Kelemantan/Kelemantan Barat 1.3227N 102.4386E 116 SE
KecamatanBENGKALIS
Desa/KelurahanPALKUN
Perkiraan Luas Lokasi (Ha) 50
Upaya/Respon

Tim gabungan dikunjungi oleh Kapolda Riau diDampingi Wakil Bupati Bengkalis, Kalaksa BPBD, Kapolres Be ngkalis beserta personil yang diturunkan untuk melakukan pemadaman dan pendinginan, sampai saat ini Tim gabungan terus melakukan pemadaman terdiri da

Unsur yang Terlibat

- Pusdatin kec.bengkalis 2 orang

-rescue Bpbd  kec.bengkalis 30 orang

-Damkar 10 orang

-POLRI 100 ORANG

-TNI 20 orang

- MPA 20 orang

-masyarakat  50 orang

Kerugian lahan Hutan dan perkebunan Masyaraka
Perkiraan Kerugian (Rp)0
Jumlah Rumah
Jumlah KK Mengungsi KK
Jumlah KK Tidak Mengungsi KK
Jumlah Meninggal Orang
Ketinggian Air (Khusus Banjir)
Kronologi Kejadian

Tanggal 4 maret 2021 pukul 17.05 Win pusdatin kecamatan bengkalis mendapatkan laporan dari masyarakat telah terjadi kebakaran hutan belantara dan perkebunan di Desa Plekun sudah memasuki desa klemantan barat  tim gabungan masih melakukan pemadaman di pimpin langsung oleh kapolda riau.

Peralatan- BPBD mesin sibora 1 unit mesin honda 9hp 1 unit selang 2.5 15 roll selang 1.5 10 roll nouzle 4 unit -DAMKAR mini streker 1 unit selang 1.5 10 roll npuzle 1 buah -TNI mini streker 1 unit selang 1,5 10 roll nouzle 1 buah -POLISI mini steker 2 unit sel
Foto Kejadian
StatusSIAGA
ProsesSELESAI